HARGA SAMSUNG VICTORY 4G LTE L300 TERBARU
Harga samsung victory 4G LTE L300 masih menjadi pertanyaan besar bagi para pecinta samsung yang sudah menunggu launching peradana dari keluaran terbaru samsung ini. Samsung juga tidak sembarangan dalam mengeluarkan produk baru, pastinya telah dilengkapi dengan berbagai macam kelebihannya, baik dari sisi fitur maupun dari sisi kelengkapan teknis yang mendukung performance nya. Para penggemar samsung mungkin sudah tidak sabar lagi menunggu gebrakan baru dari samsung, adanya info samsung victory 4G LTE L300 ini tentunya sudah mendapat perhatian banyak para pecinta samsung, walupun belum secara resmi di pasarkan ke masyarakat. Menurut info yang didapat, samsung victory 4G LTE L300 ini kemungkinan akan dipasarkan pada pertengahan oktober 2012 .
Harga samsung victory 4G LTE L300 memang belum bisa dipastikan, tetapi jika ingin mengetahui spesifikasi samsung victory 4G LTE L300 detailnya dapat dilihat pada tabel dibawah ini. Bagi anda penggemar produk asal Korea ini saatnya menunggu akan dilepas berapa gadget ini.
Spesifikasi Samsung victory 4G LTE L300
Jaringan | CDMA 800 / 1900; GSM 850 / 900 / 1800 / 1900; CDMA2000 1xEV-DO; HSDPA 1700 / 2100 dan LTE 1900 |
Berat | 139 gram |
Dimensi | 121.9 x 63.5 x 12.7 mm |
Layar | 4.0 inci, TFT capacitive touchscreen, 16juta warna |
Kamera | 5 MP (belakang), autofocus, Geo-tagging, LED flash, face detection, touch focus dan 1.3 MP (depan) |
Memori | 4 GB (internal) dan microSD, hingga 32 GB (external) |
OS | Android OS, v4.0.4 (Ice Cream Sandwich) |
Prosesor | Qualcomm MSM8960 Snapdragon Dual-core 1.2 GHz Adreno 225 |
Konektifitas | WLAN, Bluetooth, MicroUSB dan NFC |
Fitur Lain | MP3/WAV/WMA/eAAC+ player, Google Search, SNS integration, Maps, YouTube, Gmail, Google Talk, Audio Player, Document viewer, Video Player, Photo viewer, Organizer, Photo editor, Voice memo, Predictive text input, Voice dial, Accelerometer, proximity, Kompas, A-GPS, Java MIDP emulator |
Baterai | Li-Ion 2100 mAh |
harga samsung victory 4G LTE L300 memang belum bisa dipastikan nominalnya, kami juga tidak mau asal dalam memberikan informasi, untuk saat ini kami belum mendapat informasi yang akurat, semoga informasi ini bermanfaat. terimakasih. Postingan harga samsung victory 4G LTE L300